Apa itu Port? , yang saya maksud bukan "pelabuhan" atau Air Port (Bandar Udara), tapi Port yang saya maksud di sini adalah port yang ada di komputer dan Dunia internet,
Port adalah suatu celah atau pintu atau lubang pada system komputer sebagai jalur transfer data.
Pada system komputer sebenarnya ada dua jenis Port yaitu :
- Port fisik,adalah soket atau slot atau colokan yang ada di belakang
CPU sebagai penghubung peralatan input-output komputer, misalnya Mouse,keyboard,printer...dll.
- Port Logika (non fisik),adalah port yang di gunakan...